Sabtu, 24 Mei 2014

Tata Cara 10



­­­Tanya Jawab Seputar Tata Cara 10

Pertanyaan :

Apakah umat awam boleh memimpin keseluruhan “Upacara Kebaktian Pembacaan Amitabha Sutra Berkesinambungan Selama Tiga Sesi”?

Master Chin Kung Menjawab :

Di dalam Buddha Dharma ada pengecualian, yakni saat anda tidak dapat mengundang seorang anggota Sangha untuk memimpin upacara kebaktian, maka ini diperbolehkan. Tetapi sebaliknya jika di sekitar rumahmu ada anggota Sangha, dan beliau juga dapat memimpin “Upacara Kebaktian Pembacaan Amitabha Sutra Berkesinambungan Selama Tiga Sesi”, maka anda harus dengan ketulusan penuh pergi mengundangnya. Jika setelah mengundangnya dan dia tidak datang, tidak memenuhi undangan, maka anda boleh memimpin upacara sendiri.


問:請問在家居士是否能全盤主持三時繫念法事?

答:佛法裡面有開緣,就是你附近請不到法師的時候,可以。如果附近有出家的法師,而且出家的法師可以帶領三時繫念,你一定要誠心誠意去請他。若請他時他不來、不答應,也行,自己主持也可以。21-271-0001